Konfigurasi mikrotik static - Bakti putra wira tama

Post Top Ad

selamat membaca

Selasa, 20 Februari 2018

Konfigurasi mikrotik static

A.Pengertian

Static routing (Routing Statis) adalah sebuah router yang memiliki tabel routing statik yang di setting secara manual oleh para administrator jaringan. Routing static pengaturan routing paling sederhana yang dapat dilakukan pada jaringan komputer.  Menggunakan routing statik murni dalam sebuah jaringan berarti mengisi setiap entri dalam  forwarding  table  di  setiap router yang berada di jaringan tersebut. 

B.Latar Belakang

Ingin Mengetahui cara kerja routing static.

C.Maksud dan Tujuan

Apabila kita melakukan static routing ini memiliki keuntungan dari segi keamanan, karena static routing lebih aman daripada dynamic routing terhadap metode spoofing. Namun static routing juga memiliki kekurangan, kelemahan menggunakan static routing yaitu rentan terhadap kesalahan penulisan dan lebih merepotkan dibandingkan dynamic routing, karena kita harus melaukan routing secara manual satu-satu.

D.Alat dan Bahan

  1.Laptop (2)
  2.Mikrotik (2)
  3.Kabel utp (3)

E.Jangka Waktu Pelaksanaan

 Kurang lebih 15 menit.

F.Tahap Pelaksanaan





itu adalah topologi yang saya gunakan menggunakan dua buah router dan 2 bauh laptop


saya sudah memberikan ip address pada mikrotik saya di ethernet 3 




itu adalah router A  yang saya gunakan 


 saya menggunakan sudah  bisa terkoneksi ke IP address router satunya 




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Bottom Ad

terima kasih